Popular Post

Posted by : Unknown Kamis, 21 Januari 2016


Dampak Positif Mengetik Terhadap Tekanan Darah
TERNYATA ada potensi positif dari teknologi ponsel terhadap kondisi kesehatan yang menjadi penyebab epidemi penyakit kronis mematikan. Ya, sebuah studi baru mengungkapkan bahwa mengetik bisa membantu menurunkan tekanan darah.
Peneliti tersebut menemukan bahwa tekanan darah tinggi dapat sukses dikelola dengan gadget semacam tablet. Untuk membuktikan penelitian, petugas kesehatan yang menggunakan ponsel dihubungkan ke perangkat pengukur tekanan darah.
Profesor Lionel Tarassenko, salah satu tim peneliti mengatakan bahwa ada potensi besar dari teknologi ponsel untuk membantu memanajemen penyakit kronis di seluruh dunia melalui pesan otomatis untuk orang yang tepat pada waktu yang tepat.
Dia menambahkan, melalui penelitian ini mereka telah menunjukkan bagaimana ini bisa dilakukan di daerah di mana terdapat banyak penduduk yang beresiko alami tekanan darah yang tidak terkontrol.

{ 1 komentar... read them below or add one }

Tanah Airku

Kotak Admin

Di sini saya ingin berbagi tentang apa yang saya tahu. Blog ini dikelola oleh banyak orang dan kebetulan semuanya masih sekolah gan maklum kalo postinganya kadang yang rada galau hehe. Pokoknya salam kenal aja.

Twitter

Arsip Blog

Total Tayangan Halaman

- Copyright © Info Bagusss - Devil Survivor 2 - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -